Search

Content

Tuesday, October 19, 2010

F2AM 1st Anniversary 101017

Wah... astaga!!
Karatan deh blog ini. Hampir sebulan gak di-update!! Banyak alasan kenapa aku gak bisa update blog ku yang satu ini. Bahkan 2 blog aku yang lain juga terbengkalai(T_T). Yah, maklumlah anak sekolahan, sibuk sama PR dan Tugas. Blom lagi baru-baru ini ada Mid Semester, dan benar saja nilai ku anjlok.




Udah langsung to the point aja~

Tanggal 17 october kemarin, group dance-ku, F2AM, ngerayain 1st anniversarry!
YAY!!! Saengil cukka hamnida, Happy Anniversary, o tanjoubi omedeto~ Gak kerasa udah setahun aku dan F2AM bareng. Plus Hendra and Patrik tentunya, founder plus manager kita. XD
Walaupun baru belakangan ini F2AM berkarya, tetapi kami mendapat banyak apresiasi dari kalangan teman-teman sekolah dan teman-teman se-profesi(Cover dance group). Apalagi dari kalangan K-POP lovers. wakakakakak~

F2AM pernah sekali ikut lomba dance di Gathering KPOP Lovers Manado, dan syukur kepada Tuhan yang maha-Esa, kita dapat juara 2! Banyak yang salut. Katanya gak mudah buat bikin cover dance, apalagi cuma belajar dari video perform artis-artis korea. Bahkan ada yang nanya kita F2AM berguru dimana. Tapi kita cuma jawab berguru lewat video. Itu aja.

Aku dan F2AM bukannlah grup dance handal, tetapi kami berusaha memberikan yang terbaik. Kami masih harus belajar. Umur kami juga masih terbilang muda, jadi hidup masih panjang. Bagi kami dance itu masih sekedar hobby. Masing-masing dari kami punya cita-cita tersendiri. Kami tidak berpatok untuk menjadi dancer. Kecuali kami mendapat kesempatan, mungkin akan kami coba. XD

Aku berharap di umur F2AM yang masih dibilang 'bayi' ini, F2AM makin berkembang dalam segala hal. Semoga kami bisa terus memberikan yang terbaik. ^^

Di 1st Anniversary ini aku bikin video buat kenang-kenangan~ >>


dan ini Video cover dance yang paling terbaru dari F2AM >>


ini ada juga video manggung waktu 17-an di sekolah~ XD >>


ini waktu ikut lomba dance~ got 2nd place!! >>


Baru setahun udah banyak kejadian, mulai dari happy sampai berantem ada! Tapi gak bisa disebutin satu-satu. Panjang and malu-maluin. hahahaha XD

0 comments:

Post a Comment

eonleonie. Powered by Blogger.
daesung,kiss,big,eyes,happy,new,year,g dragon,heartbreaker,heart,apple,gara,go,bang,gun,pow,chick,lollipop,2,taeyang,top Welcome! to the .Side Of me.
This is my second blog! Containing all about my life.
Thank's for coming here, even you just a second in here. hahaha^^ Feel free to take something, but please take out with full credit! And Feel free to follow my blog too!

1st blog...
.Music In My Soul.

KPOP blog...
DATEforSuJu



Followers

About

My photo
Absolutely GOD's creature. For me there are 2 studios, dance studio and architecture studio | F2AM.PHent.Dn'B Crew | VIP